Saturday, 12 October 2013

Shampoo khusus mempercepat pertumbuhan rambut


Posted by: admin // 21:04 | Kategori: perawatan rambut

Shampoo untuk mempercepat pertumbuhan rambut - Cepatnya muncul trends rambut baru membuat seseorang akan berganti- ganti model rambut, tidak jarang yang sudah mempunyai rambut panjang untuk memotongnya demi memilih model gaya rambut favorit. Namun bagaimana jika ingin kembali lagi ingin mempunyai rambut yang panjang terlebih dengan waktu yang cepat.

Adakalanya penggunaan shampoo dan conditioner yang tepat dapat membuat rambut kita tumbuh lebih cepat daripada shampoo lain yang berbeda manfaatnya. Jika anda membutuhkan shampoo dan conditioner yang berkhasiat untuk mempercepat pertumbuhan rambut maka pilihlah shampoo dan conditioner yang mengandung avocado oil dan shea butter.

Tidak hanya mempercepat pertumbuhan rambut saja,  shampoo dan conditioner yang mengandung avocado oil dan shea butter juga akan membuat rambut tumbuh lebih lurus dan tidak bercabang. Dan perlu juga untuk menjaga kelembapan rambut karena kelembapan rambut merupakan poin penting untuk mempercepat pertumbuhan rambut.

Agar lebih maksimal gunakan juga vitamin yang sekarang sudah banyak beredar di toko dan supermarket dan tentunya pilih vitamin yang berkhasiat untuk mempercepat pertumbuhan rambut. Kebersihan rambut juga harus terjaga, anda bisa melakukan hal ini untuk membuang kotoran di kepala dengan cara memijat- mijat dengan jari di kulit kepala saat anda keramas. Jaga rambut anda dari panas terik matahari dan panas dari hair dryer. Gunakan hair dryer dengan jarak yang tepat dan aman supaya tidak terlalu panas agar rambut anda tidak rusak.

Shampoo khusus mempercepat pertumbuhan rambut
Shampoo khusus mempercepat pertumbuhan rambut IdeRambut
By:
Published:
Rating Artikel : 5 rates
Jumlah Voting : 160 Orang Total time:

Link Url: https://iderambut.blogspot.com/2013/10/shampoo-khusus-mempercepat-pertumbuhan.html